Demokrat, PPP dan PDA Aceh Besar Usung 104 Caleg ke KIP

Written By Unknown on Sabtu, 20 April 2013 | 16.24

Sabtu, 20 April 2013 15:42 WIB

Laporan : Asnawi Ismail | Jantho

SERAMBINEWS.COM, BANDA ACEH

- Partai Demokrat, Partai Persatuan Pembangunan (PPP)  dan Partai Damai  Aceh (PDA), Sabtu (20/4/2013) mengusung dan mendaftarkan 104 bakal calon legislatif (Bacaleg) ke Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Besar.

Pendaftaran dan penyerahan berkas Bacaleg Partai Nasional (Parnas) dan Parlok -- konstestan peserta Pemilu legislatif di Aceh Besar, diserahkan bersamaan oleh masing-masing ketua DPC Partai Demokrat, PPP dan DPW PDA yang diterima langsung ketua dan anggota komisioner KIP Aceh Besar.

Ketua KIP Aceh Besar, Ir Tharmizi MH, kepada Serambinews.com menyebutkan ketiga konstestan peserta Pemilu legislatif 2014, yang mendaftar bersamaan, yaitu Partai Demokrat menyerahkan 35 Bacaleg dengan komposisi 22 laki-laki dan 13 perempuan , PPP mendaftarkan 34 orang (19 laki-laki dan 15 persempuan. Sedangkan  PDA menyerahkan 35 Bacalek, masing-masing 22 laki-laki dan 13 persempua.(*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Demokrat, PPP dan PDA Aceh Besar Usung 104 Caleg ke KIP

Dengan url

http://acehnewinfo.blogspot.com/2013/04/demokrat-ppp-dan-pda-aceh-besar-usung.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Demokrat, PPP dan PDA Aceh Besar Usung 104 Caleg ke KIP

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Demokrat, PPP dan PDA Aceh Besar Usung 104 Caleg ke KIP

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger